Meningkatkan Komunikasi dengan Pelanggan dalam Bisnis

1.Kesan Pertama

Hal ini sangat penting dalam memberikan layanan yang baik. Seorang pelanggan mungkin akan mendefinisikan pengalaman mereka berdasarkan interaksi pertama mereka.

2. Hubungan Pelanggan

Dalam berhubungan dengan pelanggan sebisa mungkin memiliki rasa empati kepada pelanggan. Dengan begitu, kamu dapat menemukan cara untuk memecahkan masalah dan memberikan pengalaman yang baik.

3.Percakapan yang Bermanfaat

Selesaikan percakapan dengan cara yang bermanfaat. Tanyakan lagi untuk memastikan bahwa percakapan dengan pelanggan telah selesai. Pastikan mereka pergi dengan senang dan puas.

Comments

comments

Share

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *