Skip to content
Menu
Karya Perempuan Indonesia -Womanpreneur Community
  • Home
  • Tentang Womanpreneur Community
    • Visi Misi dan Nilai
  • Profil UMKM Perempuan WPC
  • Inkubasi Bisnis womanpreneur
  • Artikel
    • Digital Marketing
    • Strategi bisnis
    • wanita dan keluarga
    • Motivasi Wirausaha
    • Keuangan
    • Wanita & Bisnis
    • artikel inspiratif
    • sales tips
  • Keanggotaan WPC
    • Pendaftaran member Womanpreneur Community
    • Member Area
    • Sejuta Perempuan Berdaya Ekonomi -2020
  • Hubungi Kami
  • Belanja Produk Lokal terkurasi
  • ITC SheTrades
  • id Indonesian
    zh-CN Chinese (Simplified)nl Dutchen Englishfr Frenchde Germanid Indonesianes Spanish
Karya Perempuan Indonesia -Womanpreneur Community

4 Hal yang Akan Menyelamatkan Keuangan di Masa Depan

Posted on Januari 3, 2021Januari 6, 2021

Biasakan untuk membuat rencana anggaran sebelum awal bulan

Hal pertama yang perlu dilakukan untuk memperbaiki kondisi finansial adalah membuat perencanaan anggaran. Mulai dengan mengecek pengeluaran selama satu atau dua bulan, mengevaluasi mana yang pokok dan harus direduksi, serta membuat anggaran. Jika kita membelanjakan uang sama dengan dengan atau lebih dari yang kita peroleh keadaan ini membuat kita tidak akan pernah maju. Usahakan belanja sesuai dengan kebutuhan bukan keinginan agar kita bisa menabung.

Rencana Anggaran Biaya: Pengertian, Contoh Sederhana dan Cara Membuatnya
sumber:accurate.id

Mulai menabung sedini mungkin

Dengan mulai menabung sedini mungkin, kita sudah meringankan beban untuk mempersiapkan masa depan. Namun saat ini masih banyak orang yang baru berniat menabung saat akan memasuki masa pensiun dan secara tidak kita sadari bahwa hal ini membuat kita harus menyisihkan uang dalam jumlah yang cukup banyak. Misalnya, jika mulai menabung di usia 20-an kita bisa menabung dari Rp 500.000 atau bahkan Rp 1.000.000. Nah, hal ini berbeda jika kita mulai menabung di usia 50-an karena pasti harus menyisihkan uang yang lebih banyak.

Sulit Menabung? Ayo Terapkan 7 Cara Mudah Ini | Kundur News
sumber:kundurnews.co.id

Bekerja sama dengan partner

Untuk menabung, sebaiknya kamu dan partner harus sejalan dalam hal keinginan, rencana, dan sumber daya, Usahakan komunikasi dan kerja sama tim mengenai keuangan yang harus diperhatikan. Untuk mencapai semua itu, tentunya kita membutuhkan partner yang bisa diajak bekerja sama seperti hidup hemat dan semangat menabung.

partner bisnis
sumber:mbizmarket.co.id

Pahami konsep arus kas

Kita perlu memahami apa itu arus kas, bagaimana cara kerjanya, dan seperti apa pengeluaran rumah tangga pribadi. Bersikaplah sungguh-sungguh untuk membuat perubahan pada hal-hal yang kamu bisa agar tetap ada uang untuk ditabung. Pada dasarnya masa depanmu ditentukan oleh apa yang kamu lakukan saat ini, jika ingin memiliki kondisi keuangan yang baik di masa depan, maka kita perlu mengusahakannya dari sekarang.

Pengertian Laporan Arus Kas sesuai PSAK yang berlaku di Indonesia
sumber:akuntansipendidik.com

Penjelasan di atas merupakan beberapa hal yang harus kita lakukan dalam mengelola keuangan. Gunakan uang untuk berbelanja sesuai dengan kebutuhan bukan keinginan, karena kita juga harus mempersiapkan keuangan di masa depan.

Sumber: www.idntimes.com

Comments

comments

Share

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belanja Produk Unggulan UKM Perempuan

Belanja Produk Unggulan UKM Perempuan

Belanja produk lokal yang di produksi hanya
oleh UKM perempuan dari seluruh Indonesia

Cari Artikel

Gabung jadi Member

Member Womenpreneur community
https://wa.me/+6285600747490

Sekolah Wirausaha Perempuan

Sekolah Wirausaha Perempuan

Inkubator bisnis IWPC adalah sekolah bagi perempuan yang ingin mengembangkan diri & pengembangan usaha dengan metode mentoring intensif mingguan & harian selama 13 minggu

Artikel Terbaru

Artikel

Sudahkah bisnis kamu terjangkau online secara mudah?

Cerita Member /Alumni

  • Cerita Member

Artikel Sebelumnya

Hubungi Kami

Sekretariat & Learning Center Cityloft Sudirman Unit 2715 +62 896-5621-6681 Humas & Kerjasama +62 821-1277-7050 Email womanpreneurcommunity@gmail.com info@womanpreneur-community.com

Kantor Pusat & Learning Center

Cityloft Apartemen Jl Kh Mas Mansyur Jakarta Pusat Partnership info@womanpreneur-community.com 821-1277-7050

Fanpage Facebook

Sekretariat & Learning Center
Cityloft Sudirman Unit 2715
+62 896-5621-6681

Humas & Kerjasama
+62 821-1277-7050

Email
womanpreneurcommunity@gmail.com
info@womanpreneur-community.com

Instagram Womanpreneur Community

©2023 Karya Perempuan Indonesia -Womanpreneur Community | WordPress Theme by Superbthemes.com
id Indonesian
zh-CN Chinese (Simplified)nl Dutchen Englishfr Frenchde Germanid Indonesianes Spanish