Profil UMKM Perempuan WPC
Melimpahnya hasil laut yang ada di perarairan kota Tarakan
Akhirnya saya buat abon karena bisa tahan lama dan jangkauan pasar bisa lebih luas. Dan dilanjut berkembang memproduksi hasil perikanan yang lain.
Akhirnya saya buat abon karena bisa tahan lama dan jangkauan pasar bisa lebih luas. Dan dilanjut berkembang memproduksi hasil perikanan yang lain.
Kami hadir sebagai pusat yang penuh semangat untuk memberdayakan ekonomi perempuan. Misi kami adalah memajukan pertumbuhan dan perkembangan pengusaha perempuan Indonesia, menyediakan platform yang mendukung dan membuka pintu menuju pasar lokal dan global.